Prosiding Seminar Nasional Unimus
Vol 4 (2021): Inovasi Riset dan Pengabdian Masyarakat Post Pandemi Covid-19 Menuju Indonesia Tangguh

Pelatihan Konseling Laktasi Tenaga Kesehatan untuk Mendukung Keberhasilan ASI Eksklusif

Oky Rahma Prihandani (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Dec 2021

Abstract

Pemberian ASI eksklusif terbukti mempunyai banyak manfaat bagi bayi dan ibu. Namun dataUNICEF tahun 2018 menunjukkan angka keberhasilan ASI eksklusif masih sangat rendah, yaitu 41%di seluruh dunia. Salah satu faktor yang mendukung keberhasilan ASI eksklusif adalah tenagakesehatan yang mempunyai pengetahuan, kompetensi dan ketrampilan yang memadai. Oleh karenaitu, diperlukan pelatihan berkala bagi tenaga Kesehatan. Pelatihan ini dilakukan sebagai bagiankegiatan “In House Training : Upaya Peningkatan Pemberian ASI Eksklusif melalui BimbinganKonselor”. Kegiatan ini diikuti oleh 33 tenaga kesehatan, diselenggarakan secara daring denganpemberian materi dan diskusi. Berdasarkan hasil pre-test dan post-test, terlihat adanya peningkatanpengetahuan tenaga kesehatan. Perlu diadakan pelatihan berkala untuk meningkatkan kompetensitenaga medis dalam konseling laktasi guna mendukung keberhasilan ASI eksklusif. Kata Kunci : ASI eksklusif, tenaga kesehatan, pelatihan

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

semnas

Publisher

Subject

Humanities Engineering Health Professions Nursing Public Health

Description

Prosiding Seminar Nasional Unimus merupakan wadah publikasi hasil-hasil penelitian dan pengabdian masyarakat yang telah dipresentasikan pada Seminar Nasional Unimus yang diselenggarakan tahunan oleh Lembaga Penelitian dan pengabdian Masyarakat (LP2M) Universitas Muhammadiyah ...