Prosiding Seminar Nasional Unimus
Vol 4 (2021): Inovasi Riset dan Pengabdian Masyarakat Post Pandemi Covid-19 Menuju Indonesia Tangguh

PENGARUH KESADARAN PAJAK DAN SOSIALISASI PERPAJAKAN TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK KENDARAAN BERMOTOR

Intan Puspanita (Unknown)
Asih Machfuzhoh (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Dec 2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh variabel kesadaran pajak dan sosialisasi perpajakanterhadap kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor. Sampel penelitian ini adalah menggunakanmetode accidental sampling. Tahapan dalam penelitian ini yaitu dilakukan dengan mengumpulkandata melalui kuisioner yang disebar kepada wajib pajak kendaraan bermotor dan dilanjutkan dengananalisis data. Data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu data primer. Hasil penelitian inimenunjukkan bahwa kesadaran pajak berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak kendaraanbermotor di Kota Serang sedangkan sosialisasi perpajakan tidak memiliki pengaruh terhadapkepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor di Kota Serang. Tingginya kesadaran wajib pajak dalammembayar pajak akan semakin meningkatkan kepatuhan pajak, sebaliknya sosialisasi perpajakanyang diberikan tidak memotivasi wajib pajak dalam mematuhi kewajiban perpajakannya. Kata Kunci : Kepatuhan, Kesadaran Pajak, Sosialisasi Perpajakan.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

semnas

Publisher

Subject

Humanities Engineering Health Professions Nursing Public Health

Description

Prosiding Seminar Nasional Unimus merupakan wadah publikasi hasil-hasil penelitian dan pengabdian masyarakat yang telah dipresentasikan pada Seminar Nasional Unimus yang diselenggarakan tahunan oleh Lembaga Penelitian dan pengabdian Masyarakat (LP2M) Universitas Muhammadiyah ...