JURNAL PENDIDIKAN PEMBELAJARAN DAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT
Vol 1 No 2 (2019): JURNAL PENDIDIKAN PEMBELAJARAN DAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

PENDIDIKAN ANAK DALAM KELUARGA DIPENGARUHI STATUS SOSIAL EKONOMI

Livia Astuti (Universitas Bandung Raya)



Article Info

Publish Date
22 Feb 2020

Abstract

Kondisi ekonomi dalam keluarga dipengaruhi pendidikan. Pendidikan keluarga berlangsung dalam lingkungan keluarga dimana orang tua berfungsi sebagai pengajar, pendidik, pemberi contoh. Orang tua bersama-sama mempersiapkan kebutuhan fisik dan psikis anak. Metode penelitian menggunakan studi kasus pendekatan kualitatif dengan teknik pengumpul observasi, wawancara dan studi literature. subjek penelitian adalah 3 (tiga) keluarga yang berada dalam tingkat ekonomi berbeda-beda. Hasil penelitian memberikan hasil bahwa kelangsungan pendidikan keluarga terjamin bila orang tua memiliki status social tinggi, bukan dari segi ekonomi tinggi melainkan ilmu, kepribadian, dan akhlak mulia orang tua yang baik. Orang tua diharapkan dapat menjadi tauladan bagi anak-anaknya karena mereka adalah pendidik pertama dan utama dalam keluarga

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

jp3m

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Social Sciences Other

Description

JP3M is a periodical scientific journal published by FKIP UICM containing articles of research studies (theories and applications) as well as reviews of literature about ...