Power Elektronik : Jurnal Orang Elektro
Vol 8, No 2 (2019): POWER ELEKTRONIK

KONFIGURASI JARINGAN LOCAL AREA NETWORK( LAN ) DAN GATEWAY INTERNET MENGGUNAKAN ROUTER CISCO 2600 SERIES DI ARG MEDIA DATA BREBES

Much Sobri Sungkar (Politeknik Harapan Bersama Tegal)
Arrahman Mukhlis Harimadi (PoliTeknik Harapan Bersama Tegal)
Khoirun Nizar (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Aug 2019

Abstract

Berkembangnya sebuah teknologi akan mempermudah suatu pekerjaan, seperti halnya pada peralatan jaringan seperti router. Router dapat mengatur sebuah jaringan pada suatu perusahaan agar berjalan lancar. Banyak tipe router yang digunakan oleh masyarakat umum. Router memiliki banyak fitur yang digunakan. Fitur yang ada pada router seperti routing, keamanan jaringan dan masih banyak lagi yang perlu di pelajari. Untuk membantu dari bahaya hacker atau perusak sistem dibutuhkan sebuah keamanan yang akurat agar terhindar dari perusak tersebut. Dengan membatasi host yang dapat mengakses server dan blok akses telnet adalah salah satu keamanan dari sebuah server. Blok akses telnet dari segala jaringan yang terpasang pada sistem dan memblok antar jaringan yang berbeda dapat menjadikan lebih dari bahaya perusak. Kata Kunci: Security System, Block Network

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

powerelektro

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Energy Engineering

Description

Power Elektronik : Jurnal Orang Elektro, dengan nomor terdaftar ISSN 2301-6949 (print), 2715-5064 (online) adalah jurnal ilmiah yang dikelola oleh Program Studi D3 Teknik Elektronika Politeknik Harapan Bersama dan diterbitkan oleh Pusat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (P3M) Politeknik Harapan ...