In Search (Informatic, Science, Entrepreneur, Applied Art, Research, Humanism)
Vol 16 No 2 (2017): In Search

Pengaruh Kualitas Sistem Informasi terhadap Efektivitas Kerja Pegawai pada Elhijab Regional Jawa Timur

Graha Prakarsa (Pengaruh Kualitas Sistem Informasi terhadap Efektivitas Kerja Pegawai pada Elhijab Regional Jawa Timur)
Ratih Hadiantini (Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Informatika dan Bisnis Indonesia)



Article Info

Publish Date
17 Nov 2017

Abstract

Penelitian ini didasarkan pada masalah pokok masih rendahnya efektivitas kerja pegawai pada Elhijab Regional Jawa Timur. Hal tersebut diduga disebabkan oleh belum dijalankannya ukuran-ukuran kualitas sistem informasi secara menyeluruh. Metode penelitian yang digunakan explanatory survey dengan analisis kuantitatif, melalui penggunaan analisis data statistik Path Analysis yang dimaksudkan untuk mengetahui besaran pengaruh variabel Kualitas Sistem Informasi terhadap Efektivitas Kerja Pegawai pada Elhijab Regional Jawa Timur secara simultan dan parsial. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara simultan Kualitas Sistem Informasi berpengaruh signifikan terhadap Efektivitas Kerja Pegawai pada Elhijab Regional Jawa Timur sebesar 74,91%. Bahwa secara simultan ukuran-ukuran kualitas sistem informsi telah dilaksanakan dan dijalankan sesuai dengan aspek-aspek efektivitas kerja pegawai.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

in_search

Publisher

Subject

Arts Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Other

Description

In Search (Informatic, Science, Entrepreneur, Applied Art, Research, Humanism) is an electronic scientific journal in the scope of informatics, science, entrepreneurship, applied arts, social sciences and ...