In Search (Informatic, Science, Entrepreneur, Applied Art, Research, Humanism)
Vol 19 No 1 (2020): In Search

PENGARUH LINTAS BUDAYA PADA PERILAKU KONSUMEN TERHADAP PEMASARAN INTERNASIONAL

Irfan Sophan Himawan (Politeknik Tri Mitra Karya Mandiri Karawang)
Eko Agus Darmadi (Politeknik Tri Mitra Karya Mandiri Karawang)



Article Info

Publish Date
21 Apr 2020

Abstract

Lintas budaya mencakup pola perilaku konsumen yaitu, sebagian besar menunjukkan bahwa para pemasar internasional membutuhkan lokasi pemasaran yang tepat dalam cakupan luas, dibanding hanya sekedar berupaya memahami peran konsumen dalam pasar tertentu. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh lintas budaya pada pemasaran internasional dan seberapa jauh lintas budaya pada pemasaran internasional mempengaruhi konsumen dan juga menganalisa strategi pemasaran yang cocok untuk digunakan. Metode yang akan digunakan dalam penelitian ini adalah strategi Promosi. Hasil yang di inginkan dari dilakukannya penelitian ini adalah mengerti dalam menjalankan pemasaran internasional yang sudah terpengaruhnya lintas budaya meningkatkan strategi pemasaran internasional.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

in_search

Publisher

Subject

Arts Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Other

Description

In Search (Informatic, Science, Entrepreneur, Applied Art, Research, Humanism) is an electronic scientific journal in the scope of informatics, science, entrepreneurship, applied arts, social sciences and ...