KANGMAS: Karya Scientific Community Service is a journal
Vol 1 No 3 (2020): KANGMAS: Karya Ilmiah Pengabdian Masyarakat

Pelatihan Manajemen Stres kepada Orang Tua Saat Pendampingan Pembelajaran Jarak Jauh Anak




Article Info

Publish Date
19 Nov 2020

Abstract

Sejak Februari 2020 masa Pandemi Covid-19 telah menyerang banyak negara dan Indonesia menjadi salah satu negara yang juga terserang wabah tersebut. Banyak sektor yang terdampak sebab adanya virus Corona ini, mulai dari stabilitas ekonomi yang kurang baik, aktivitas sosial yang terbatas sampai masalah pendidikan pada anak. salah satu masalah dalam pendidikan adanlah dampak stres orang tua dalam mendampingi anak pada proses pembelajaran jarak jauh. Hal tersebut mendasari perlu adanya kegiatan pelatihan guna untuk mengatasi maslah stres yang dialami oleh orang tua. Subjek dalam pelatihan ini sebanyak 7 subjek dengan jenis kelamin perempuan. Subjek yang dipilih adalah yang memiliki kategori stres tinggi dengan melakukan survei skala stres. Pelatihan dilakukan dengan beberapa materi dan praktik kemudian dilakukan follow-up setelah 2 minggu dilakukan pelatihan dengan hasil dari 7 subjek 6 subjek turun pada kategori stres rendah dan 1 subjek turun pada kategori stres sedang.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

Kangmas

Publisher

Subject

Humanities Education Environmental Science Languange, Linguistic, Communication & Media Library & Information Science

Description

KANGMAS: Karya Ilmiah Pengabdian Masyarakat is a journal published by Neolectura, issued three times in one year. KANGMAS: Karya Ilmiah Pengabdian Masyarakat is a scientific publication media in the form of conceptual paper and field research related to community sevice. It is hoped that KANGMAS: ...