Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran (JRPP)
Vol. 7 No. 3 (2024): Volume 7 No 3 Tahun 2024

PENGARUH LITERASI KEUANGAN, PERILAKU KEUANGAN DAN LINGKUNGAN SOSIAL TERHADAP KEPUTUSAN INVESTASI MAHASISWA MANAJEMEN UPGRIS

Maysah, Ummi (Unknown)
Indriasari, Ika (Unknown)
Meiriyanti, Rita (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 Jun 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh literasi keuangan, perilaku keuangan, dan lingkungan sosial terhadap keputusan investasi mahasiswa manajemen UPGRIS. Jenis penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif dengan populasi yang digunakan yaitu mahasiswa manajemen UPGRIS angkatan 2020, 2021, dan 2022 yang berjumlahkan 1.015 mahasiswa. Penelitian ini menggunakan teknik random sampling dengan jumlah sampel 96 mahasiswa. Pengukuran yang digunakan pada penelitian ini yaitu skala likert yang kemudian diolah dengan menggunakan IBM SPSS Statistic Version 22 menggunakan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa literasi keuangan dan perilaku keuangan berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan investasi sedangkan lingkungan sosial tidak berpengaruh terhadap keputusan investasi.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jrpp

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences Other

Description

Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran (JRPP) is a National peer-reviewes journal dedicated to the exchange of research and thinking in all aspects of education, especially basic education. Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran (JRPP) publishes research results relating to the theory and practice ...