Jurnalistrendi: Jurnal Linguistik, Sastra dan Pendidikan
Vol 2 No 1 (2017)

MAKNA DAN PESAN IKLAN GAMBAR PADA KEMASAN ROKOK TERBARU 2014 DENGAN KAJIAN SEGITIGA MAKNA C.K. OGDEN DAN I.A. RICHARDS

sukran makmun (FKIP UNW Mataram)



Article Info

Publish Date
27 Jan 2018

Abstract

Penelitian ini mengkaji “simbol-simbol apa saja yang ada pada kemasan rokok terbaru 2014 dan relevansinya terhadap pembelajaran semantik di perguruan tinggi”. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan simbol-simbol yang ada pada kemasan rokok terbaru 2014 dan relevansinya terhadap pembelajaran semantik di perguruan tinggi. Penelitian ini menggunakan pendekatan metode yaitu, kualitatif dan bersifat deskriftif dengan menggunakan metode pengumpulan data, yaitu observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat dua simbol bahasa yang digunakan pada kemasan rokok terbaru 2014 yaitu verbal dan non-verbal. Simbol verbal yaitu dalam bentuk teks tertulis dan non-verbal berupa gambar dari kelima jenis peringatan pada kemasan rokok terbaru 2014 tersebut. Analisis data menggunakan teori segitiga makna Ogden dan Richards yang mengacu pada symbol, reference, dan referent

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

trendi

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Jurnalistrendi: Jurnal Linguistik, Sastra, dan Pendidikan, diterbitkan oleh Prodi Pendidikan Bahasa Indonesia FKIP Universitas Nahdlatul Wathan Mataram, bertujuan untuk menerbitkan berbagai laporan penelitian, studi literatur dan tulisan ilmiah tentang fonetik, fonologi, morfologi, sintaksis, ...