Innovative: Journal Of Social Science Research
Vol. 4 No. 2 (2024): Innovative: Journal Of Social Science Research

Pengaruh Sumber Daya Manusia, Motivasi Kerja Dan Reward Terhadap Peningkatan Kinerja Karyawan Pt. Growth Asia Rubber Division Medan

Swari, Dinda Widya (Unknown)
Nuzuliati, Nuzuliati (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 Mar 2024

Abstract

Fokus pada penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Sumber Daya Manusia, Motivasi Kerja dan Reward secara parsial maupun simultan terhadap Peningkatan Kinerja Karyawan. Data yang digunkan dalam penelitian ini adalah data primer dan sekunder yang diperoleh dari lapangan dan pustaka. Populasi nya adalah 100 orang dan Sampel pada fokus penelitian ini adalah 30 orang karyawan PT. Growth Asia Rubber Division Medan. Dengan menggunakan teknik Purposive Sampling. Jenis penelitian ini adalah metode kuantitatif. Metode analisis yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda dengan menggunakan spss. Hasil pada fokus penelitian ini Sumber Daya Manusia, Motivasi Kerja dan Reward secara bersama-sama mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap kinerja karyawan, artinya semakin tinggi nilai ketiga variabel bebas tersebut maka semakin tinggi pula kinerja karyawan pada PT. Growth Asia rubber Division Medan dan berdasarkan pengujian koefisien determinasi (R2) bertujuan untuk mengetahui seberapa besar kemampuan variabel bebas menjelaskan variabel terikat. Dari hasil pengolahan data diperoleh nilai koefisien determinasi (R2) sebesar 0,329 yang artinya bahwa variabel sdm, motivasi kerja dan reward yang mempengaruhi kinerja karyawan pada PT. Growth Asia Rubber Division Medan sebesar 32,9% dan sisanya 67,1% dapat dijelaskan oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

Innovative

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Other

Description

Innovative: Journal Of Social Science Research is a journal managed by Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai which bridges researchers to publish research results in all scientific fields (multidiscipline). This includes the fields of education, health, law, economics, IT (Informatics Engineering), ...