Jurnal Polimesin
Vol 6, No 2 (2008): Agustus

Disain kopling flens kaku berbasis cad

Samsul Bahri (Politeknik Negeri Lhokseumawe)



Article Info

Publish Date
02 Aug 2009

Abstract

Kopling flens kaku berfungsi meneruskan daya dan putaran. Dimensinya sangat ditentukan oleh daya dan putaran yang bekerja. bahan dan faktor keamanan yang digunakan. Perhitungan dan penggambaran secara manual disamping memberikan hasil yang kurang teliti juga sangat tidak efektif dalam penggunaan waktu. Disain kopling flens kaku berbasis computer aided design memberikan hasil yang lebih teliti dengan waktu yang singkat. Parameter rancangan didasarkan pada diagram alir rancangan kopling flens kaku. Struktur program terdiri dari bagian input data rancangan, data kopling flens kaku dan bahan standar, perhitungan dan analisa tegangan tarik pemenuhan fungsi tujuan, dan bagian output yang merupakan decision variable dan gambar CAD.Kata kunci : Disain, kopling flens kaku, file script, CAD.

Copyrights © 2008






Journal Info

Abbrev

polimesin

Publisher

Subject

Automotive Engineering Control & Systems Engineering Engineering Materials Science & Nanotechnology Mechanical Engineering

Description

Mechanical Engineering - Energy Conversion Engineering - Material Engineering - Manufacturing Technology - Mechatronics - Machine and Mechanism Design - ...