IPSIKOM
Vol 4, No 2 (2016): DESEMBER

ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI E-COMMERCE UNTUK KALANGAN UMKM (BENGKEL MOTOR)

Hanif Nurman Arief (Unknown)
Jaka _ Suwita (STMIK INSAN PEMBANGUNAN)



Article Info

Publish Date
02 Aug 2019

Abstract

ABSTRAKKebutuhan informasi yang cepat dan akurat pada era modern seperti ini dirasa semakindibutuhkan oleh setiap instansi baik swasta, pemerintah, perorangan maupun organisasi.Khususnya Dinkop UMKM Kabupaten Tangerang membutuhkan suatu sistem informasi yangmenunjang aktifitas para pelaku UMKM bengkel motor. Untuk itulah, penulis mencobamembuat skripsi mengenai program e-commerce pemesanan bengkel motor online. Masihbelum adanya wadah sebagai tempat promosi bengkel secara online menyebabkan para pelakuUMKM kurang luas dalam melakukan branding usaha. Dalam melakukan penelitian inipenulis menggunakan Unified Modeling Language (UML) sebagai alat perancangan sistemyang mencakup use case diagram, activity diagram, sequence diagram, class diagram danbahasa pemrograman yang digunakan yaitu PHP dan MySQL sebagai basis data.Hasil yang dicapai dari penerapan sistem informasi e-commerce untuk kalanganUMKM bengkel motor ini adalah kemudahan dalam proses pencarian informasi, pemesanan,pengelolaan data dan pembuatan laporan untuk pengambilan keputusan.Kata Kunci : Analisa, Perancangan Sistem, Pemesanan Online, HypertextPreprocessor (PHP), Database MySql.

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

ipsikom

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal Insan Pembangunan Sistem Informasi dan Komputer (IPSIKOM) diterbitkan oleh Fakultas Ilmu Komputer (FILKOM), Universitas Insan Pembangunan Indonesia sejak Juni 2013. IPSIKOM memuat naskah hasil-hasil penelitian di bidang Sistem Informasi dan Ilmu Komputer. IPSIKOM berkomitmen untuk memuat ...