JOMUSE: Journal of Health Community Services
Vol 1 No 1 (2022): DESEMBER

PEMBERDAYAAN IBU BALITA DALAM PENANGANAN ISPA PADA ANAK DI DESA JANEGARA

Dea Riskha Fitriliana (STIKes BREBES)



Article Info

Publish Date
18 Dec 2022

Abstract

Infeksi saluran pernafasan akut (ISPA) di negara berkembang masih merupakan masalah kesehatan yang menonjol, terutama pada anak.Penyakit ini pada anak merupakan penyebab kesakitan (morbiditas) dan kematian (mortalitas) yang tinggi.Angka kematian ISPA di negara maju berkisar antara 10 -15 %, sedangkan di negara berkembang lebih besar lagi.Di Indonesia angka kematian ISPA diperkirakan mencapai 20 %. Hingga saat ini salah satu penyakit yang banyak diderita oleh masyarakat adalah ISPA. Metode yang dilakukan dengan tahap persiapan, pelaksanaan kegiatan dan tahap evaluasi.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jomuse

Publisher

Subject

Nursing Public Health

Description

The Institute for Research and Community Service (LPPM) STIKES Brebes has published JOURNAL OF HEALTH COMMUNITY SERVICES (JOMUSE), this journal is a form of publication from Tri Dharma College. The Journal of Community Service is published every year for 4 times which publish scientific articles for ...