JOURNAL OF SCIENCE AND SOCIAL RESEARCH
Vol 7, No 1 (2024): February 2024

PENERAPAN METODE PREFERENCE SELECTION INDEX (PSI) DALAM PENILAIAN KINERJA PERANGKAT DESA (STUDI KASUS DESA BUNGA MELUR)

Albika Putra (Universitas Dehasen)
Siswanto Siswanto (Universitas Dehasen)
Sapri Sapri (Universitas Dehasen)



Article Info

Publish Date
06 Feb 2024

Abstract

Perangkat Desa merupakan bagian dari unsur pemerintahan yang berada ditingkat desa yang bertugas membantu kepala desa dalam menjalankan tugas pemerintahan desa diwajibkan memiliki sifat, yang humanis kepada seluruh masyarakat. Sehingga dibutuhkan apresiasi kepada perangkat desa yang memiliki semangat kerja dan tanggung jawab yang tinggi,. Untuk menentukan perangkat desa terbaik pemerintah desa bunga melur masih belum optimal, hal ini disebabkan oleh belum adanya media yang dapat memproses penilaian perangkat dan penentu perangkat desa terbaik.  oleh karena itu penelitian ini diharapkan dapat membantu pemerintah desa bunga melur dalam menentukan perangkat desa terbaik. Pada penelitian ini penulis mengunakan metode preference selection index (PSI).tujuan dari system ini yaitu dapat membantu pihak pemerintahan desa melur dalam menentukan perangkat desa terbaik Dengan hasil output berdasarkan hasil penilaian dengan mengunakan metode preference selection index (PSI) maka dapat disimpulkan bawa atas nama widisman adalah perangkat desa terbaik dengan total nilai 0,88 dari 7 perangkat desa bunga melur.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

JSSR

Publisher

Subject

Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences

Description

Journal of Science and Social Research is accepts research works from academicians in their respective expertise of studies. Journal of Science and Social Research is platform to disclose the research abilities and promote quality and excellence of young researchers and experienced thoughts towards ...