The Indonesian Journal of Computer Science
Vol. 12 No. 6 (2023): The Indonesian Journal of Computer Science (IJCS)

Pendekatan Supervised Learning Decision Tree C4.5 untuk Klasifikasi Calon Mahasiswa Baru

Rizki, Puput Fadhilah (Unknown)
Armansyah (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Jan 2024

Abstract

Perbandingan agama atau yang sekarang lebih dikenal dengan Studi Agama-Agama (SAA) merupakan bagian dari program studi yang ada di Fakultas Ushuluddin dan Studi Islam (FUSI) UINSU. Meskipun telah lama didirikan, namun peminat dari program studi ini terbilang cukup sepi untuk skala kampus yang besar. Dalam memilih Program Studi, perlu adanya minat yang ditanamkan dalam diri calon mahasiswa. Pada penelitian ini, peneliti memiliki tujuan untuk melakukan riset klasifikasi calon mahasiswa baru Program Studi SAA dengan pendekatan minat siswa menggunakan Decision Tree C4.5. Tujuan dari penelitian ini adalah membuat klasifikasi berdasarkan pohon keputusan dan rules yang di hasilkan. Model klasifikasi yang telah dibangun selanjutnya dievaluasi dengan menggunakan confusion matrix. Pada penelitian ini akurasi yang dihasilkan pada model klasifikasi sebesar 85,7%.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

ijcs

Publisher

Subject

Computer Science & IT Electrical & Electronics Engineering Engineering

Description

The Indonesian Journal of Computer Science (IJCS) is a bimonthly peer-reviewed journal published by AI Society and STMIK Indonesia. IJCS editions will be published at the end of February, April, June, August, October and December. The scope of IJCS includes general computer science, information ...