The Indonesian Journal of Computer Science
Vol. 13 No. 2 (2024): The Indonesian Journal of Computer Science (IJCS)

Analisis Keamanan Web Menggunakan Open Web Application Security Web (OWASP)

Victor Ilyas Sugara (Unknown)
I Wayan Sriyasa (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2024

Abstract

Aplikasi web telah menjadi bagian integral dari kehidupan sehari-hari, memberikan layanan yang diperlukan untuk berkomunikasi, berbelanja, bertransaksi, dan berbagai aktivitas lainnya. Permasalahan yang muncul terkait keamanan web adalah ketidakmampuan sistem aplikasi untuk melindungi informasi sensitif dari ancaman siber. Top 10 OWASP adalah daftar yang diperbarui secara berkala yang memuat sepuluh kerentanan keamanan aplikasi web yang paling umum terjadi Level risiko yang bersifat medium memiliki confidence level yang sama, yakni 11.1%, dengan total level risiko Medium adalah 33.3%. Seluruh celah kemanan yang ditemukan hampir semuanya berkaitan dengan A05 Kesalahan Konfigurasi Keamanan & A06 Komponen yang Rentan dan Kedaluwarsa pada OWASP Top 10:2021.Rekomendasi perbaikan terhadap temuan sudah diberikan, dan diantaranya bersifat perbaikan didalam source code dan konfigurasi pada application server/web server yang diprioritaskan kepada temuan yang bersifat High, Medium dan Low.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

ijcs

Publisher

Subject

Computer Science & IT Electrical & Electronics Engineering Engineering

Description

The Indonesian Journal of Computer Science (IJCS) is a bimonthly peer-reviewed journal published by AI Society and STMIK Indonesia. IJCS editions will be published at the end of February, April, June, August, October and December. The scope of IJCS includes general computer science, information ...