Jurnal Locus Penelitian dan Pengabdian
Vol. 3 No. 4 (2024): Jurnal Locus Penelitian dan Pengabdian

Penerapan Digital Marketing Sebagai Strategi Pemasaran Umkm di Cikarang Selatan

Etty Zuliawati Zed (Universitas Pelita Bangsa)
Andry Eryanto (Universitas Pelita Bangsa)
Alfan Alfian (Universitas Pelita Bangsa)
Leni Askia (Universitas Pelita Bangsa)
Muhammad Ridwansyah (Universitas Pelita Bangsa)
Ratu Bilqis Alia Putri (Universitas Pelita Bangsa)



Article Info

Publish Date
20 Apr 2024

Abstract

Padahal penerapan digital marketing menawarkan banyak nilai positif. Hasilnya, para UKM ini terbantu dalam mengembangkan sistem pemasarannya dengan menggunakan pemasaran digital untuk mendukung peningkatan aktivitas penjualan dan memperluas tujuan bisnis. Selain itu, UKM juga diberikan bantuan pemasaran produk melalui akun media digital. Instagram dan Tiktok plus Manajemen Media Digital.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jl

Publisher

Subject

Aerospace Engineering Automotive Engineering Decision Sciences, Operations Research & Management Electrical & Electronics Engineering Mathematics

Description

Jurnal Locus: Jurnal Ilmiah Penelitian dan Pengabdian, double-blind and open-access academic journal in the Multidisiplin. This journal is published once a month by CV. Riviera ...