Jurnal Kesehatan Masyarakat Indonesia (JKMI)
Vol. 1 No. 4 (2024): Juli

Gambaran Jumlah Timbulan Sampah di RW 5 Kedung Baruk Kecamatan Rungkut Kota Surabaya dalam Program Pengurangan Jumlah Timbulan Sampah Kampung Zero Waste

Fihris Nabiilah Rohmad (Unknown)
Achmad Syafiuddin (Unknown)



Article Info

Publish Date
14 Jul 2024

Abstract

Penelitian ini mengkaji dampak program Kampung Zero Waste (KZW) Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Surabaya terhadap perubahan timbulan sampah di RW 5 Kedung Baruk selama lima bulan. Evaluasi dan monitoring dilakukan untuk mengetahui pengurangan jumlah sampah sebelum dan setelah implementasi program. Metode melibatkan pengalahan di awal kegiatan, pendampingan warga, dan pemantauan perilaku masyarakat terhadap pengolahan sampah rumah tangga. Hasil menunjukkan perubahan signifikan dalam jumlah sampah, namun sebagian masyarakat masih tidak aktif dalam pemilahan dan pengolahan sampah. Studi ini menyajikan gambaran tentang tantangan dan potensi perbaikan dalam mencapai tujuan Kampung Zero Waste di lingkungan tersebut.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jkmi

Publisher

Subject

Dentistry Health Professions Medicine & Pharmacology Nursing Public Health Veterinary

Description

Jurnal Kesehatan Masyarakat Indonesia (JKMI) merupakan Jurnal yang diterbitkan 4 (empat) kali dalam setahun, yaitu pada bulan Januari, April, Juli dan Oktober oleh Publikasi Inspirasi Indonesia. Jurnal ini merupakan jurnal yang dapat akses secara terbuka bagi para Peneliti, Mahasiswa dan Dosen yang ...