Idealita: Jurnal Pendidikan dan Sosial Keagamaan
Vol. 4 No. 1 (2024)

MENGGALI KREATIVITAS SISWA DENGAN METODE BELAJAR SAMBIL BERMAIN DI SDIT AL MUNAWWAR KOTA BATU

sofiatus zahriyah (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 Jun 2024

Abstract

Metode pembelajaran merupakan suatu cara atau strategi dalam menyampaikan materi dari seorang guru kepada seorang siswa.  Metode pembelajaran  yang digunakan oleh seorang guru dapat menentukan keberhasilan belajar siswa.  Penelitian ini bertujuan untuk mengatasi permasalahan- permasalahan yang dihadapi oleh guru tentang bagaimana cara merancang pembelajaran yang bisa merangsang kreativitas siswa dengan mengunakan metode belajar sambil bermain di SDIT Al Munawwar Kota batu. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dan jenis penelitian deskriptif yaitu data yang dikumpulkan adalah berupa kata-kata, gambar, dan bukan angka-angka. Hal ini disebabkan oleh adanya penerapan metode kualitatif. Selain itu semua yang dikumpulkan berkemungkinan menjadi kunci terhadap apa yang sudah diteliti. Hasil dari penelitia ini adalah dengan metode belajar sambil bermain memberikan Kemudahan pada siswa karena mereka langsung tanggap dan paham apa yang dikelaskan oleh guru pada mata Pelajaran tematik tema 5 subtema 3 tentang membuat play-doh dari bahan alami

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

IDEALITA

Publisher

Subject

Religion Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences

Description

Jurnal Idealita merupakan jurnal Sekolah Sokolah Tinggi Agama Islam Al Falah Pamekasan yang terbit setiap tahun dua kali Maret dan September. Jurnal ini mengakomodir terhadap tiga Program Studi (Prodi) yaitu Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah (PGMI), Bimbingam Konseling Islam (BKI) dan Hukum Ekonomi ...