Holistika : Jurnal Ilmiah PGSD
Vol 7, No 2 (2023)

PERANCANGAN 3D PRINTED TACTILE PICTURE BOOKS UNTUK ANAK-ANAK TUNANETRA BERBASIS IoT

Mahbubul Wathoni (UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JAKARTA)
Yasin Efendi (UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JAKARTA)
Nurbojatmiko Nurbojatmiko (UNIVERSITAS NEGERI AJAKARTA)
Rabiatul Nurhasanah (UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JAKARTA)
Viesah Putra Alegra (UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JAKARTA)



Article Info

Publish Date
13 Feb 2024

Abstract

The development of Information and Communication Technology at this time is very rapid along with the development of computer technology which continues to increase in a short time. The integration between the components of networked computers will be able to provide quality, reliable, fast and secure functions and features in accordance with the required system. Along with the trend of using network technology that still pays attention to strategic and economic aspects for users, networked computerized systems now have a tendency to develop into systems that save resources by reducing the use of hardware.Perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi pada saat ini sangat pesat seiring dengan perkembangan teknologi komputer yang terus meningkat dalam waktu singkat. Integrasi yang dimiliki antar komponennya komputer terhubung dengan jaringan akan mampu menyediakan fungsi dan fitur berkualitas, handal, cepat dan aman sesuai dengan sistem yang dibutuhkan. Seiring dengan adanya trend penggunaan teknologi jaringan yang tetap memperhatikan aspek strategis dan ekonomis bagi pengguna, sistem terkomputerisasi terhubung jaringan kini ada kecenderungan untuk berkembang menjadi sistem yang menghemat sumber daya dengan mengurangi penggunaan perangkat keras

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

holistika

Publisher

Subject

Education

Description

Holistika: Jurnal Ilmiah PGSD Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Jakarta adalah jurnal nasional berbasis penelitian ilmiah, secara rutin diterbitkan oleh Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas ...