Social Science and Contemporary Issues Journal
Vol. 1 No. 3 (2023): Social Science and Contemporary Issues Journal

Kepemimpinan Kepala Desa Dalam Mewujudkan Banyuasin Bertaqwah Desa Margorukun Jalur 14 Kab. Banyuasin

Selvia Nurul Fadilah (Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Fatah Palembang)
Candra Darmawan (Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Fatah Palembang)



Article Info

Publish Date
25 Jan 2024

Abstract

Kepemimpinan kepala desa dalam mewujudkan program Banyuasin. Permasalahan dalam penelitian ini adalah bagaimana kepemimpinan kepala desa dalam mewujudkan Banyuasin bertaqwa Desa Margorukun Jalur 14 Kab. Banyuasin? Dan apa saja faktor penghambat dan pendukung kepala desa dalam mewujudkan Banyuasin bertaqwa Desa Margorukun Jalur 14 Kab. Banyuasin? Kepemimpinan kepala desa dalam mewujudkan Banyuasin bertaqwa Desa Margorukun Jalur 14 Kab. Banyuasin. Adapun temuan dalam penelitian ini yaitu: pertama, kepemimpinan kepala desa dalam mewujudkan Banyuasin bertaqwa Desa Margorukun Jalur 14 Ka inib. Banyuasin yaitu dapat dikategorikan sebagai gaya kepemimpinan partisipatif dalam memimpin rakyatnya, yang mencakup konsultasi antara kepala desa dengan masyarakatnya, pengambilan keputusan bersama dengan masyarakat khususnya dalam pembangunan, membagi kekuasaan terutama dalam tahap pembangunan, desentralisasi dan manajemen yang demokratis melalui musyarawah desa. Kedua, faktor pendukung dan penghambat kepala desa dalam mewujudkan Banyuasin bertaqwa Desa Margorukun Jalur 14 Kab. Banyuasin yaitu: Faktor pendukung yaitu partisipasi masyarakat dalam membangun desanya sudah baik, hal ini terbukti bahwa saat atau ketika dalam hal keterlibatan masyarakat dalam proses perwujudan program Banyuasin bertaqwa. Dan faktor penghambat yaitu kepala desa kurang menggerakan kepala dusun dalam menggerakkan dan melaksanakan program Banyuasin bertaqwa tingkat desa dan masyarakat belum mengetahui secara luas program desa tersebut

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

sscij

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

The SSCIJ (E-ISSN: 3030-914X) aims to provide a platform for the examination and discussion of issues in Social science. It invites submissions from diverse perspectives and approaches, including those from developing countries. By publishing articles that explore various aspects of the field, ...