Jurnal Hukum dan HAM Wara Sains
Vol 3 No 01 (2024): Jurnal Hukum dan HAM Wara Sains

Analisis Penerapan Mediasi Dalam Penyelesaian Sengketa Pelanggaran Hak Cipta E-Book PPKC

Hotli Hayati Nainggolan (Universitas Nusa Putra, Sukabumi)
Mutiara Anggun Lestari (Universitas Nusa Putra, Sukabumi)
Yuka Juliyana (Universitas Nusa Putra)



Article Info

Publish Date
29 Feb 2024

Abstract

Penelitian ini membahas terkait penyelesaian pelanggaran hak cipta E-book melalui mediasi. . Terdapat dua rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimanakah upaya mediasi dalam penyelesaian sengketa pelanggaran Hak Cipta yang dimaksud oleh UU Hak Cipta dan bagaimana penerapan mediasi dalam penyelesaian sengketa Pelanggaran Hak Cipta E-Book PPKC oleh Dirjen Haki. Jenis penelitian yang digunakan adalah yuridis normatif. Berdasarkan hasil analisis dapat disimpulkan bahwa dengan adanya undang-undang dan mekanisme penyelesaian sengketa, pemilik hak cipta buku dapat merasa lebih aman, dan mediasi menjadi metode efektif dalam menyelesaikan sengketa hak cipta.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jhhws

Publisher

Subject

Law, Crime, Criminology & Criminal Justice

Description

Jurnal Hukum dan HAM Wara Sains adalah jurnal national yang menerbitkan naskah-naskah di bidang Hukum dan hak asasi manusia. Jurnal Hukum dan HAM Wara Sains akan menjadi publikasi ilmiah terkemuka di Indonesia yang berfokus pada studi hukum dan hak asasi manusia. Ini mencakup analisis berorientasi ...