TERAKOTA : Jurnal Poster Arsitektur, Interior dan Rancang Kota
Vol 2, No 1 (2024)

Perancangan Mall di DKI Jakarta Dengan pendekatan Arsitektur Tropis

Hakim, Ine Dewi Kharisma (Unknown)



Article Info

Publish Date
22 Aug 2024

Abstract

Jakarta merupakan kota metropolitan yang mana berpengaruh dengan besarnya jumlah kebutuhan baik kebutuhan sehari hari sampai hiburan, biasanya semua kebutuhan tersebut terangkum dalam sebuah bangunan yang disebut mall, dimana pada awalnya dibangun pusat-pusat perbelanjaan yang kemudian seiring dengan perkembangannya dipadukan dengan konsep hiburan, yang selanjutnya memicu perkembangan mall dengan konsep yang berbeda. Pada saat ini mall-mall tidak hanya sebagai pusat perbelanjaan namun juga sebagai tempat untuk berkumpul dan nongkrong serta sebagai sarana hiburan pada kaum urban. Persoalan desain yang diperoleh adalah bagaimana cara agar dapat merancang mall dengan pendekatan arsitektur tropis sebagai respon bangunan terhadap iklim di Indonesia khususnya wilayah DKI Jakarta. Upaya menampilkan Gedung pusat perbelanjaan yang menarik dan selaras dengan iklim tropis. tujuannya adalah Menyusun, merancang/meciptakan konsep perancangan Pembangunan Gedung mall di DKI Jakarta berpendekatan arsitektur tropis yang kemudian di analis untuk memperoleh perancangan yang optimal

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

terakota

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture

Description

TERAKOTA is an architecture poster journal publication in collaboration with the Department of Architecture in Engineering Faculty at Universitas Mercu Buana and the TA committee. TERAKOTA is a scientific publication and communication media of Design Methods, Architecture Design, Human Settlement, ...