Jurnal Terapan Pendidikan Dasar dan Menengah
Vol 2 No 4 (2022): Volume 2, Nomor 4, Desember 2022

Supervisi Klinis Teknik Grow Me untuk Meningkatkan Kemampuan Guru Menerapkan Model Pembelajaran Problem Base Learning di MTs Nurul Falah Airmesu Timur

Sawiran, Sawiran (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Dec 2022

Abstract

Laporan Best Practices ini dilatarbelakangi oleh kemampuan guru MTs Nurul Falah Airmesu Timur dalam menyusun rencana pelaksanaan pembelajaran dan pelaksanaan pembelajaran dengan menerapkan model pembelajaran Problem Base Learning yang masih membutuhkan pembinaan. Masalah yang diungkap pada best practices ini adalah “Apakah Supervisi Klinis Teknik GROW ME dapat meningkatkan kemampuan guru menerapkan model pembelajaran Problem Base Learning di MTsS Nurul Falah Airmesu Timur?” Hasil analisis data observasi dapat disimpulkan bahwa ada peningkatan kemampuan guru menerapkan model pembelajaran Problem Base Learning di MTsS Nurul Falah Airmesu Timur melalui supervisi klinis Teknik GROW ME. Hal ini terlihat dari rata-rata nilai hasil observasi penilaian guru menyusun rencana pelaksanaan pembelajaran sebelum tindakan sebesar 68 dengan kriteria ketercapaian cukup meningkat menjadi 86 dengan kriteria ketercapaian baik, dan rata-rata nilai hasil observasi penilaian guru dalam pelaksanaan pembelajaran sebelum tindakan sebesar 56 dengan kriteria ketercapaian cukup meningkat menjadi 83 dengan kriteria ketercapaian baik.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jtpdm

Publisher

Subject

Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences Other

Description

JTPDM (Jurnal Terapan Pendidikan Dasar dan Menengah): distributes articles related to meta-analysis (including systematic reviews) and research and suggestions for the teaching and learning process in Elementery school, junior high school, and senior high school. In addition, JTPDM (Jurnal Terapan ...