Jurnal Kajian Budaya dan Humaniora (JKBH)
Vol 5 No 3 (2023): Jurnal Kajian Budaya dan Humaniora (JKBH), Oktober, 2023

RANAH SUMBER METAFORA KONSEPTUAL HATÉ ‘HATI’ SEBAGAI PENGENDALI BAGIAN TUBUH ORANG SUNDA: RANAH SUMBER METAFORA KONSEPTUAL HATÉ ‘HATI’ SEBAGAI PENGENDALI BAGIAN TUBUH ORANG SUNDA

Lyra , Hera Meganova (Unknown)



Article Info

Publish Date
08 Oct 2023

Abstract

Secara kognisi, orang Sunda menempatkan haté ‘hati’ sebagai pengendali bagian tubuh dalam metafora konseptual dalam bahasa Sunda. Ada delapan ranah yang menjadi sumber metafora konseptual haté ‘hati’, yaitu: (1) ranah luka; (2) ranah ukuran; (3) ranah tekstur; (4) ranah posisi; (5) ranah benda; (6) ranah bentuk; (7) ranah keadaan; dan (8) ranah warna. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif dan kajian konseptual semantik kognitif Lakoff dan Johnson (1980); Cruse & Croft (2004); dan Saeed (2009)

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jkbh

Publisher

Subject

Religion Arts Humanities Languange, Linguistic, Communication & Media Library & Information Science

Description

Jurnal Kajian Budaya dan Humaniora (JKBH) adalah Jurnal yang menyajikan artikel-artikel ilmiah hasil penelitian dan hasil kajian di bidang adat, aksara, bahasa, filologi, sejarah, sastra, tradisi, sosiohumaniora, dan budaya secara multidisiplin. Terbit 3 kali dalam setahun, setiap Februari, Juni, ...