Jurnal Intelek Dan Cendikiawan Nusantara
Vol. 1 No. 3 (2024): JUNI - JULI 2024

E-commerce Solusi Jitu Masalah Perekonomian

Mirza Noer Rahman (Unknown)
Rayyan Firdaus (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 Jun 2024

Abstract

Electronic-Commerce (e-commerce) atau perdagangan elektronik adalah suatu cara menjual dan membeli barang dan jasa melalui jaringan internet Electronic-Commerce (e-commerce) atau perdagangan elektronik adalah suatu cara untuk menjual dan membeli barang dan jasa melalui jaringan internet . Ketika pelanggan menemukan produk yang ingin mereka beli, mereka dapat menambahkannya ke keranjang belanja dan melakukan pembayaran menggunakan kartu debit atau kredit. Beberapa pemroses pembayaran bahkan mengizinkan penerimaan pembayaran melalui mata uang kripto dan metode pembayaran alternatif lainnya

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jicn

Publisher

Subject

Other

Description

Jurnal Intelek Dan Cendikiawan Nusantara (JICN) adalah Jurnal Multi Disiplin Semua Bidang Ilmu sebuah publikasi yang melayani sebagai wadah bagi penelitian interdisipliner dan kolaboratif di berbagai bidang ilmu. Jurnal ini memperoleh keunggulan dengan mencakup berbagai disiplin ilmu, seperti ilmu ...