ABSTRAKDalam beberapa tahun ini ada perdebatan yang cukup seru dikalangan akademisi khususnya yang bercorak Pentakostal,termasuk: seberapa jauh perbedaan antara hermeneutika Injili padaumumnya dan hermeneutika Pentakostalisme? Misalnya, dalam membaca Kis 1:1-11, perhatian kita mungkin langsung terserap kekata kuasa atau dunamis. Benar, ini kata yang ajaib bagi banyakorang, bahkan pak Menzies telah menulis tentang EmpoweringSpirit. Dalam uraian ini kita meneliti hal-hal yang kiranya jarangatau luput dari pembahasan pada umumnya. ABSTRACTIn recent years there has been quite an exciting debate amongacademics, especially those with a Pentecostal style, including: howfar is the difference between Evangelical hermeneutics in generaland Pentecostalist hermeneutics? For example, in reading Acts 1:1-11, our attention may be immediately drawn to the words power ordunamis. It's true, this is a magical word for many people, even Dr.Menzies has written about Empowering Spirit. In this description wediscuss things that are rarely discussed or overlooked in general.
Copyrights © 2024