Monex: Journal of Accounting Research
Vol 4, No 1 (2015)

PENGARUH PENDAPATAN KEBERSIHAN KAPAL CANTRANG DAN KAPAL PURSESEINC TERHADAP RETRIBUSI KEBERSIHAN KAPAL PT. PELABUHAN INDONESIA III (PERSERO) KAWASAN TEGAL

Heni Ratnasari (Unknown)
Yeni Priatna Sari (Unknown)
Mulyadi Mulyadi (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Jan 2015

Abstract

Penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar pengaruh pendapatan kebersihan kapalcantrang dan kapal purseseinc terhadap retribusi kebersihan kapal PT. Pelabuhan Indonesia III (Persero)Kawasan Tegal dengan menggunakan data bulanan selama tahun 2012 sampai 2014. Hipotesis penelitian iniadalah diduga terdapat pengaruh yang signifikan atas pendapatan kebersihan kapal cantrang dan kapalpurseseinc terhadap retribusi kebersihan kapal PT. Pelabuhan Indonesia III (Persero) Kawasan Tegal.Hasilnya menunjukkan bahwa Pengujian hipotesis diperoleh nilai t hitung pada kapal cantrangdan kapalpurseseinc 8,327 dan 17,591 serta nilai t tabel 1,684. Nilai F hitung 214,276 lebih besar dariĀ  F tabel 3,23. Oleh karena itu,Ha diterima dan Ho ditolak yang berarti terdapat pengaruh pendapatan kebersihan kapal cantrangdankapalpurseseinc terhadap retribusi kebersihan kapal PT. Pelabuhan Indonesia III (Persero) Kawasan Tegal. Nilaikoefisien determinasi sebesar 92,9 % dipengaruhi oleh pendapatan kebersihan kapal cantrang dan kapalpurseseinc sedangkan 7,1% dipengaruhi oleh faktor-faktor lain yang tidak diamati dalam penelitian.Kata Kunci : Pendapatan Kebersihan Kapal Cantrang, Kapal Purseseinc, Retribusi Kebersihan.

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

monex

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Monex: Journal of Accoutning Research or Monex (previously known as Monex: Journal Research Accounting Politeknik Tegal) is a peer-reviewed and open-access journal published by Politeknik Harapan Bersama in collaboration with Ikatan Akuntan Indonesia Kompartemen Akuntan Pendidik (IAI-KAPd) and ...