Jurnal Ekonomi Trisakti
Vol. 4 No. 1 (2024): April

DETERMINAN UMUR HARAPAN HIDUP DI INDONESIA

Wulandari, Eda (Unknown)
Nurhayati (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 Jan 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan menguji Pengaruh Kesenjangan Pendapatan, Pendapatan Perkapit, Realisasi Anggaran Pemerintah dibidang Kesehatan dan Pendidikan terhadap Umur Harapan Hidup di Indonesiaa tahunn 2015-2021. Pada penelitiannini menggunakannpersamaannregresiidata panel di Eviews 9 dengannpendekatan Randomm Effectt Modell(REM). Hasilldari penelitian yaitu variabel pendapatann perkapita serta realisasi anggaran pemerintahhdibidang pendidikan membawa pengaruh positif terhadappumur harapan hidup, sedangkan variabel kesenjangan pendapatan dan realisasi anggaran pemerintah dibidang kesehatan berpengaruh negatif terhadap umur harapan hidup di Indonesia.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jet

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Ekonomi Trisakti (JET) has been published by Lembaga Penerbit Fakultas EKonomi dan Bisnis (LPFEB). JET is a journal for publication of undergraduate (S1) and Applied (D4) students, students of the Faculty of Economics and Business (FEB) as well as students outside of FEB and General Affairs. ...