BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol. 5 No. 1 (2024)

Pelatihan Pembuatan Konten Gambar Instagram untuk Pengelola PPTQ Imam Hafsh Al-Ikhwan Depok sebagai Media Dakwah dan Promosi Digital

Eka Samsul Maarif (Universitas Muhammadiyah Jakarta)
Didi Sunardi (Universitas Muhammadiyah Jakarta, Jakarta, Indonesia)
Rikza Maulan (Universitas Muhammadiyah Jakarta, Jakarta, Indonesia)



Article Info

Publish Date
13 Jan 2024

Abstract

Aktifitas dakwah dan penyebaran informasi saat ini dapat dilakukan dengan menggunakan media social, salah satunya adalah Instagram. Dengan adanya akun Instagram yang berisi gambar dakwah dan informasi lainnya, maka jangkauan dakwah akah lebih luas. PPTQ Imam Hafsh Ail-Ikhwan Depok adalah salah satu Lembaga Pendidikan non-formal yang mendidik santri menjadi penghafal quran. Pengelola pondok mengalami kendala dalam penyebaran informasi, sedangkan mereka juga tidak memiliki kemampuan untuk membuat konten gambar media social. Tim PkM UMJ bekerja sama dengan pengelola pondok pesantren menyelenggaraan pelatihan pembuatan konten gambar untuk Instagram yang diikuti oleh 2 pengelola pondok pesantren. Hasil pelatihan menunjukkan pengelola dapat melakukan editing gambar dan text pada perangkat lunak dan menghasilkan gambar-gambar digital.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

bernas

Publisher

Subject

Religion Agriculture, Biological Sciences & Forestry Humanities Dentistry Education Environmental Science Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Neuroscience Nursing Public Health Social Sciences Veterinary Other

Description

The aim of this journal publication is to disseminate the conceptual thoughts or ideas and research results that have been achieved in the area of community services. Bernas: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, particularly focuses on the main problems in the development of the sciences of ...