BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol. 5 No. 2 (2024)

SOSIALISASI DIGITAL MARKETING: MENGEMBANGKAN INOVASI PRODUK SAMBAL IKAN TERI DI ERA DIGITAL

Kiftian Hady Prasetya (Universitas Balikpapan)
Nur Adam Sesar (Universitas Balikpapan)
Niken Saputri - (Universitas balikpapan)
Melita Nur Azizah (Unknown)
Muhammad Syahrul (Unknown)



Article Info

Publish Date
16 Apr 2024

Abstract

Paradigma Bisnis dan Pemasaran di era yang semakin maju tentu saja akan ada perubahan yang signifikan pada bidang teknologi. Para pelaku usaha lokal mulai menggunakan platform online untuk untuk menjual barang, dan hal seperti ini juga mempengaruhi potensi UMKM yang ada di Desa, salah satunya terletak di Desa Api-Api, Penajam Paser Utara. Penelitian ini akan melihat bagaimana penerapan strategi pemasaran digital memengaruhi pertumbuhan dan keberlanjutan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di sektor desa. Studi ini akan menganalisis bagaimana penerapan strategi digital, termasuk penggunaan platform online seperti pasar dan media sosial, memengaruhi visibilitas, penjualan, dan perkembangan produk UMKM di lingkungan desa. Metode sosialisasi digital marketing kepada ibu-ibu dilakukan dengan mengadakan pertemuan khusus. Acara tersebut mengajarkan para ibu tentang pentingnya digital marketing untuk mengembangkan bisnis mereka dan bagaimana menggunakan berbagai platform digital untuk memasarkan produk. Hasilnya menunjukkan bahwa para ibu sangat tertarik untuk belajar lebih banyak tentang digital marketing.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

bernas

Publisher

Subject

Religion Agriculture, Biological Sciences & Forestry Humanities Dentistry Education Environmental Science Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Neuroscience Nursing Public Health Social Sciences Veterinary Other

Description

The aim of this journal publication is to disseminate the conceptual thoughts or ideas and research results that have been achieved in the area of community services. Bernas: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, particularly focuses on the main problems in the development of the sciences of ...