INFOKAM
Vol 20, No 1 (2024): Nomor 1/Th. XX/Maret 2024

Peran Penting Kegiatan Ekspor Bagi Usaha Mikro Kecil Dan Menengah (UMKM)

Apriliana, Nadya Rizqi (Unknown)
Ismanto, Alek Candra (Unknown)



Article Info

Publish Date
19 Aug 2024

Abstract

Ekspor adalah kegiatan mengirimkan produk barang atau jasa dari dalam negeri ke luar negeri. Sedangkan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) adalah arti usaha atau bisnis yang dilakukan oleh individu, kelompok, badan usaha kecil, maupun rumah tangga. Kegiatan ekspor sangat penting bagi para pelaku UMKM karena memberikan banyak manfaat bagi UMKM, termasuk pertumbuhan dan pengembangan bisnis, penciptaan lapangan kerja, peningkatan penjualan, dan percepatan naik kelas. Untuk meningkatkan partisipasi UMKM dalam kegiatan ekspor, diperlukan strategi seperti penguatan kapasitas, perluasan akses pasar, kampanye kesadaran, dan pemanfaatan teknologi digital. Dengan beberapa dukungan dari pemerintah dan cara berpartisipasi yang tepat pula akan meningkatkan dan mendorong para pelaku UMKM untuk ikut serta dalam kesuksesan pengeksporan produk

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jurnal

Publisher

Subject

Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Teks naskah ditulis dalam bahasa Inggris atau Indonesia. Naskah akan ditinjau terlebih dahulu oleh dewan editorial. Teks utama naskah harus diserahkan sebagai dokumen Word (.doc) atau file Rich Text Format (.rtf). Naskah terdiri dari 5000 kata (minimal), diketik dengan baik dalam satu kolom pada ...