Prosiding University Research Colloquium
Proceeding of The 18th University Research Colloquium 2023: Bidang Pengabdian Masyarakat

Empowering the Batur Village Community as an Effort to Handle Waste Problems with Clean Batur Activities: Pemberdayaan Masyarakat Desa Batur sebagai Upaya Penanganan Masalah Sampah dengan Kegiatan Batur Bersih

Aditia Dwi Prasetya (Universitas Muhammadiyah Purwokerto)
Silvi Nur Fitriani (Universitas Muhammadiyah Purwokerto)
Lintang Panjer Rahina Dewi (Universitas Muhammadiyah Purwokerto)
Ratri Pramudita Nugroho (Universitas Muhammadiyah Purwokerto)
Meli Aji Syah Putra (Universitas Muhammadiyah Purwokerto)
Abid Yanuar Badharudin (Universitas Muhammadiyah Purwokerto)
Karma Iswasta Eka (Universitas Muhammadiyah Purwokerto)



Article Info

Publish Date
26 Feb 2024

Abstract

Sampah menjadi permasalahan utama yang ada di Desa Batur, kesadaran masyarakat dalam pengelolaan sampah masih kurang selain itu tidak adanya tempat pembuangan akhir sampah menjadi salah satu masalah dalam penanganan sampah di Desa Batur. Tujan dari Pemberdayaan Masyarakat ini agar masyarakat di Desa Batur sadar akan pentinya kebersihan di sekitar dengan membuang sampah pada tempatnya dan mengelola sampah yang dapat di daur ulang dan di manfaatkan. Riset atau penelitian yang sudah di lakukan masyarakat masi membuang sampah tidak pada tempatnya dan di sungai karena tidak adanya fasilitas dalam pembuangan sampah di Desa Batur.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

proceeding

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Environmental Science Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Medicine & Pharmacology

Description

University Research Colloquium (URECOL) merupakan forum seminar nasional yang memberikan kesempatan untuk diseminasi, diskusi, dan mendapatkan follow up atas luaran penelitian maupun pengabdian kepada ...