Te Deum (Jurnal Teologi dan Pengembangan Pelayanan)
Vol 13 No 2 (2024): Januari-Juni 2024

Membaca Childfree dengan Wawasan Dunia Kristen

Udayana, Chandra (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Jun 2024

Abstract

Fenomena kehidupan pernikahan tanpa anak menjadi sesuatu yang banyak diperbicarakan di Indonesia akhir-akhir ini. Beberapa alasan yang mendasari adalah kebebasan untuk menentukan pilihan etis dan bumi ini telah penuh dengan manusia. Fenomena ini perlahan namun pasti akan hadir dalam kehidupan keluarga Kristen. Oleh karena itu diperlukan sebuah kajian yang baik terhadap fenomena ini. Dalam tulisan ini, penulis akan mengkaji fenomena childfree yang sedang berkembang dalam masyarakat serta untuk memberikan sebuah tinjauan terhadap fenomena childfree dari sudut pandang wawasan dunia Kristen. Penulis berargumen bahwa fenomena ini tidak sejalan dengan wawasan dunia Kristen. Untuk menjawab tujuan penulisan artikel ini, penulis menggunakan metode riset kepustakaan dengan serta melakukan analisis dengan menggunakan menggunakan analisis deskriptif.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

tedeum

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Social Sciences

Description

Tujuan dari penerbitan jurnal ini adalah untuk memublikasikan hasil kajian ilmiah dan penelitian dalam lingkup kajian: 1. Penelitian teologi dan tinjauan Alkitabiah (Theological and Biblical research) 2. Pembangunan pedesaan (rural development) 3. Pendidikan kristen (Christian education) 4. Misi ...