ROSYADA: Islamic Guidance and Counseling
Vol. 5 No. 1 (2024): Rosyada: Islamic Guidance and Counseling

PENGARUH POLA INTERAKSI TERHADAP KEPERCAYAAN DIRI REMAJA

Fiftyyana Rizqi (Unknown)
Fadhilah Rahmawati (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2024

Abstract

Pola interaksi dan kepercayaan diri remaja. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui ada tidaknya pengaruh pola interaksi terhadap kepercayaan diri remaja di desa Nambak, Bungkal, Ponorogo dengan jumlah sampel sebanyak 103 remaja. Metode penelitian yang digunakan untuk penelitian ini adalah kuantitatif dengan jenis korelasi. Analisis pada penelitian ini menggunakan statistik deskriptif. Dari penelitian ini penulis menarik kesimpulan bahwa terdapat koefisien korelasi sebesar 0,364 yang menunjukkan bahwa terdapat pengaruh antara pola interaksi terhadap kepercayaan diri dengan kategori berada pada tingkat sedang.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

rosyada

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

"Rosyada: Islamic Guidance and Counseling" is a journal published by the FUAD IAIN Ponorogo. This journal is published twice a year in June and December. "Rosyada: Islamic Guidance and Counseling" accept research results related to 1. Counseling 2. Parenting 3. Psychotherapy 4. Islamic ...