NISBAH: JURNAL PERBANKAN SYARIAH
Vol. 10 No. 1 (2024): NISBAH: Jurnal Perbankan Syariah

PENGARUH ISLAMIC PERFORMANCE INDEX DAN ISLAMIC SOCIAL REPORTING TERHADAP KINERJA KEUANGAN PADA UNIT USAHA SYARIAH DI INDONESIA

Batubara, Nur Habibah (Unknown)
Lestari, Nur Melinda (Unknown)
Amri, Andi (Unknown)



Article Info

Publish Date
11 May 2023

Abstract

Islamic Performance Index (IPI), Islamic Social Reporting (ISR) merupakan indikator penting dalam mengukur, melaporkan kinerja sesuai prinsip Islam. IPI membantu mengidentifikasi risiko, peluang yang timbul dari kebijakan, tindakan suatu entitas menggunakan prinsip Islam. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi dampak Islamic Performance Index (IPI) dan Islamic Social Reporting (ISR) terhadap kinerja keuangan unit usaha syariah di Indonesia selama periode 2012-2022. Penelitian ini difokuskan pada unit usaha syariah yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama periode tersebut, dengan pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling. Analisis dilakukan menggunakan metode regresi berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa baik IPI maupun ISR memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kinerja keuangan unit usaha syariah.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

JN

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Other

Description

NISBAH: Jurnal Perbankan Syariah is a journal published by the Sharia Banking Study Program. NISBAH is published to support the development of Islamic Banking which will contain articles on Islamic Banking both empirical, theoretical and practical studies. The editor accepts the manuscript with ...