Al-Mu'tabar
Vol. 4 No. 1 (2024): Al-Mu'tabar

Pembentukan Nilai Karakter Mulia Perspektif Hadis

Nuroh Nuy (Universitas Islam Negeri Sultan Maulana Hasanuddin Banten)
Hikmatul Luthfi (Universitas Islam Negeri Sultan Maulana Hasanuddin Banten)
Arif Amarullah Ibrahim (Universitas Islam Negeri Sultan Maulana Hasanuddin Banten)



Article Info

Publish Date
06 Jul 2024

Abstract

Karakter mulia adalah fondasi dari sebuah masyarakat yang sehat dan berfungsi dengan baik. Dalam konteks Islam, karakter mulia tidak hanya dianggap sebagai aspek penting dari kehidupan pribadi seorang Muslim, tetapi juga sebagai komponen vital yang menentukan kualitas interaksi sosial dan komunitas secara keseluruhan. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan studi hadis tematik, dan menggunakan library research (penelitian kepustakaan). Tujuan penelitian apa saja hadis-hadis yang terkait serta bagaimana karater mulia diterpakan di kehidupan sehari-hari. Hasil dan pembahasan yakni, bahwa nilai-nilai dan pembentukan karakter mulia dalam Islam itu terdiri dari kejujuran, kesabaran, kemurahan hati dan tanggung jawab sosial. Dalam kehidupan sehari-hari sering diterapkan kejujuran, kesabaran, kemurahan hati. Dengan cara bersodakoh termasuk kepada kemurahan hati, untuk kesabaran ketika ditimpa musibah tetap sabar dan bersyukur.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

almutabar

Publisher

Subject

Religion

Description

alMutabar is the Jurnal of ilmu Hadith aims to encourage and promote the study of the Hadith from a wide range of scholarly perspectives. The Scope of the Journal is all related issues on the study of the Hadith, including Linguistic, Literary, and Thematic Perspectives of the Hadith Hadith ...