Kultura: Jurnal Ilmu Sosial dan Humaniora
Vol. 1 No. 2 (2023): Kultura: Jurnal Ilmu Hukum, Sosial, dan Humaniora

ANALISIS DILEMA PENGAMBILAN KEPUTUSAN PADA REGULASI PEMUTIHAN LAHAN SAWIT DALAM UNDANG-UNDANG CIPTA KERJA

Hafilah Adys Mardela (Universitas Indonesia)
Khalisya Nadine Apriza (Universitas Indonesia)
Muhammad Rizki Naufal (Universitas Indonesia)
Sazkia Ismi Almira (Universitas Indonesia)



Article Info

Publish Date
08 Dec 2023

Abstract

Industri kelapa sawit memegang peranan krusial dalam ekonomi global, termasuk di Indonesia yang menjadi produsen terbesar mengalami isu terkait legalitas lahan, sehingga pemerintah mengeluarkan sebuah regulasi berupa pemutihan lahan sawit. Pemerintah dalam memberlakukan regulasi tersebut yang terkait dengan Undang-Undang Cipta Kerja dihadapi dilema pengambilan keputusan karena tumpang tindihnya dengan regulasi lain dan kurangnya perhatian terhadap keadilan. Penelitian ini menggunakan teori keputusan etis yang meliputi tiga aspek, yaitu legalitas, keadilan, dan tanggapan. Dengan teori tersebut, esai ini bertujuan untuk menganalisis dilema pengambilan keputusan pada Regulasi Pemutihan Lahan Sawit dalam Undang-Undang Cipta Kerja dan dampaknya, serta membandingkannya dengan kebijakan yang diterapkan di Malaysia.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

kultura

Publisher

Subject

Humanities Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

Kultura: Jurnal Ilmu Sosial dan Humaniora adalah jurnal peer-review yang diterbitkan oleh Komunitas Menulis dan Meneliti (Kolibi). Kultura memuat hasil-hasil penelitian di bidang ilmu sosial dan humaniora. Jurnal ini bertujuan untuk menerbitkan dan menyebarluaskan tulisan-tulisan dalam bidang ilmu ...