Ana Bulava Jurnal Pendidikan Anak
Vol. 4 No. 2 (2023)

EDUPEARL BOARD GAME SIMULATION O SIMULASI GAME EDUPEARL BOARD TERHADAP PEMBELAJARAN MATEMATIKA DI TK ISTIQOMAH: Simulation, Edupearl Board Games

denissa, denissa syairahma (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Dec 2023

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini membahas tentang simulasi game edupearl board terhadap pembelajaran matematika di tk. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif, teknik pengumpulan data menggunakan observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan simulasi game edupearl board terhadap pembelajaran matematika di tk istiqiomah, memenuhi kriteria anak yang dapat di tentukan melalui cara memainkannya, yaitu dengan cara memasukan mutiara berdasarkan jumblah angka serta warna yang tertera pada game edupearl. Peneliti telah berhasil melaksanakan simulasi game edupearl mulai dari tahap awal menyepakati tahapan instrumen simulasi game edupearl, tahap observasi kelas mengidentifikasi kelebihan dan kekurangan game edupearl board untuk ditindaklanjuti dan tahap akhir memberikan pembinaan kepada siswa dan siswi berdasarkan tahapan pada saat observasi kelas. ABSTRACT research show that the application of the edupearl board game simulation to mathematics learning in istiqiomah kindergarten meets the children's criteria which can be determined by how to play it, namely by entering pearls based on the number of numbers and colors listed in the edupearl game. Researchers have succeeded in carrying out the edupearl game simulation starting from the initial stage of agreeing on the stages of the edupearl game simulation instrument, the class observation stage identifying the advantages and disadvantages of the edupearl board game for follow up and the final stage of providing guidance to pupils and students based on the stages during class observation.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

abulava

Publisher

Subject

Religion Education Other

Description

Ana Bulava Jurnal Pendidikan Anak dipublikasikan oleh Program Studi Pendidikan Anak Usia Dini (PIAUD), Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK), Instutut Agama Islam Negeri (IAIN) Palu. Terbit dua kali dalam setahun, jurnal ini mengundang para dosen, peneliti, dan pemerhati pendidikan anak untuk ...