Majalah Ilmiah Cahaya Ilmu
Vol 5, No 2 (2023): MAJALAH ILMIAH CAHAYA ILMU

Pengaruh Brand Image Dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Kendaraan Toyota Kijang Innova Di Kabupaten Jember

Muhtar, Yogi (Unknown)
Hotima, Siti Husnul (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Dec 2023

Abstract

Riset ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh citra merek, kualitas produk, dan harga terhadap keputusan pembelian Kendaraan Toyota Kijang Innova Di  Kota Jember. Sampel yang diambil adalah konsumen pembelian mobil toyota kijang inova sebanyak 38 orang dengan menggunakan metode sampel yaitu  Purposive sampling. Analisis data yang digunakan meliputi regresi linier berganda, uji F, uji t, dan koefisien determinasi. Berdasarkan hasil penelitian, disimpulkan bahwa citra merek, kualitas produk, dan harga memiliki pengaruh baik secara parsial maupun simultan terhadap keputusan pembelian Kendaraan Toyota Kijang Innova di Kabupaten Jember.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

cahayailmu

Publisher

Subject

Humanities Social Sciences

Description

Majalah Ilmiah Cahaya Ilmu is a (e-ISSN: 2722-208X ; p-ISSN: 2715-3339) research journal in the fields of Public Administration, Business Administration, and Social and Political Sciences. This journal is managed by the College of Development Administration and is published every February and ...