Seminar Ilmiah Nasional Teknologi, Sains, dan Sosial Humaniora (SINTESA)
Vol. 6 (2023): PROSIDING SINTESA

PERILAKU ANTAR GENERASI PENIKMAT KOPI YANG MEMPENGARUHI MINAT BELI KOPI KEKINIAN

Amelia Elim (Unknown)
Joshua Daniel (Unknown)
I Kadek Darmita (Unknown)
Ni Putu Dyah Krismawintari (Unknown)
Tjokorda Bagus Putra Marhaendra (Unknown)



Article Info

Publish Date
24 Jan 2024

Abstract

Minuman seperti kopi populer di kalangan penikmat kalangan generasi millenials dan Z.Meskipun demikian, variasi perilaku antar generasi penikmat kopi berdampak pada keingintahuanmereka terhadap kopi modern. Kopi yang tergolong kekinian menawarkan beragam rasa, dantampilan yang menarik. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui variabel-variabel yangmempengaruhi sikap dan perilaku peminum kopi lintas generasi serta minat mereka terhadap kopimodern. Dengan menggunakan kuesioner untuk mengumpulkan data. Sampel penelitian dibagimenjadi dua kelompok generasi millenials dan generasi Z. Temuan penelitian ini menunjukkanbahwa generasi pengguna kopi yang berbeda berperilaku berbeda. Di zaman antar generasisekarang kopi kekinian memiliki banyak varian rasa dan juga memiliki kemasan yang unik yangmenarik perhatian pelanggan karena sesuai dengan selera generasi muda. Ada beberapa faktorpoint penting yang me mpengaruhi minat beli kopi kekinian. Faktor produk, harga, kemasan,tempat, pribadi, sosial, psikologis. Untuk itu generasi yang paling banyak mengkonsumsi kopikekinian adalah generasi Milineals dan Generasi Z. Namun ada sedikit yang membedakan generasiMillenials dalam membeli kopi karena memang menyukai kopi dan ada juga di generasi sekarangatau generasi Z membeli kopi hanya karena lagi viral saja atau karena memiliki kemasan yangmenarik. Tapi balik lagi tidak semua seperti itu tergantung dari masing-masing pribadi.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

sintesa

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Computer Science & IT Education Health Professions Social Sciences

Description

Prosiding SINTESA merupakan sebuah forum ilmiah berupa seminar nasional bagi dosen dan peneliti dalam mendiseminasikan atau memublikasikan hasil penelitian serta pemikiran kritis dalam bidang teknologi, sains, dan sosial humaniora. Wadah berbagi pengetahuan, best practices, serta inspirasi bagi para ...