Jurnal Nasional Pengelolaan Energi MigasZoom
Vol. 5 No. 2 (2023): Jurnal Nasional Pengelolaan Energi MigasZoom

PERBANDINGAN EFISIENSI PADA BOILER II TWA PPSDM MIGAS MENGGUNAKAN METODE LANGSUNG DAN TIDAK LANGSUNG PERIODE BULAN MARET 2023: COMPARISON OF EFFICIENCY IN BOILER II TWA PPSDM OIL AND GAS USING DIRECT AND INDIRECT METHODS FOR THE MONTH OF MARCH 2023

Winarto, Sonden (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 Nov 2023

Abstract

Untuk memastikan kinerja boiler yang optimal, evaluasi efisiensi boiler pada PPSDM MIGAS sangat penting dilakukan. PPSDM MIGAS  menggunakan dua  metode evaluasi efisiensi boiler yaitu  langsung dan tidak langsung. Metode langsung melibatkan pengukuran parameter yang berkaitan dengan pembakar bahan bakar dan produksi uap, dari analisis yang dilakukan menggunakan metode langsung nilai efisiensi boiler di PPSDM MIGAS sebesar 77,63%. Sedangkan sedangkan metode tidak langsung dilakukan dengan mengukur parameter seperti suhu gas buang dan komposisi gas buang, dari analisis yang dilakukan menggunakan metode tidak langsung didapati hasil nilai efisiensi boiler sebesar 76,22%.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

migaszoom

Publisher

Subject

Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Earth & Planetary Sciences Energy Environmental Science Mechanical Engineering

Description

Jurnal nasional pengelolaan energi MigasZoom mempunyai visi untuk menjadi media komunikasi ilmiah antar instansi di kementerian ESDM, perguruan tinggi, pengajar, peneliti dan stakeholder untuk mewujudkan masyarakat yang memiliki wawasan berpikir dan pengetahuan tentang pengelolaan energi pada ...