Guna Sewaka
Vol 3 No 1 (2024)

DETERMINAN PEREKONOMIAN DI KABUPATEN/KOTA PROVINSI BALI TAHUN 2018 – 2022

Demung, Ida Wayan (Unknown)
Suprapto, Dedi (Unknown)
Putri, Early Sabina (Unknown)
Sukresna, I Nengah Agus (Unknown)
Kamila, Virjina (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Feb 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh tenaga kerja, kriminalitas, pendidikan, dan pengeluaran pemerintah terhadap pembangunan ekonomi di Provinsi Bali. Regresi data panel digunakan untuk penelitian ini, yang mencakup penggabungan data cross-sectional dari 9 kabupaten/kota di Provinsi Bali selama lima tahun (2018-2022) dengan menggunakan teknik Ordinary Least Square dengan data sekunder. Adapun data penelitian bersumber dari situs resmi BPS Provinsi Bali. Penelitian ini menghasilkan temuan terkait dengn nilai ambang batas signifikansi sebesar 5% (0,05), hal ini mengartikan bahwa tenaga kerja, pendidikan, dan investasi pemerintah memiliki pengaruh yang baik (positif) terhadap pertumbuhan ekonomi di Provinsi Bali dari tahun 2018 hingga 2022. Di sisi lain, indeks kriminalitas memiliki pengaruh negatif, namun tidak ada satupun dari variabel ini yang memiliki pengaruh parsial yang substansial terhadap pertumbuhan ekonomi Bali pada tahun 2018-2022

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

GSJ

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management

Description

Guna Sewaka is a scientific journal published by IAHN Gde Pudja Mataram. This Journal contains research and conceptual articles with a focus on studies of management studies, there are accounting, marketing management, human resources development, operational management, financial management, ...