EKMAN
Vol 2 No 2 (2023): Jurnal Ekonomi Pembangunan dan Manajemen

Kipi Tanah Kuning-Mangkupadi Kawasan Industri Terbesar Di Dunia

Oktaprida Saryati, Septi (Unknown)
al amrie, Machmud (Unknown)



Article Info

Publish Date
05 Dec 2023

Abstract

Pembangunan Pelabuhan Internasional dan Kawasan Industri (KIPI) merupakan proyek berstatus nasional yang berlokasi di Kalimantan Utara. Proyek KIPI dimulai pada tahun 2016 sesuai dengan undang-undang nomor 02 tahun 2016. Pelabuhan dan industri internasional ini memiliki nilai investasi sebesar USD miliar 45,98 dengan luas 10.000 ha. Kajian ini dilakukan dengan menggunakan metode deduktif dengan tujuan menilai dampak spasial, ekonomi dan sosial dari pembangunan pelabuhan industri dan internasional.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

Ekman

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Ekonomi Pembangunan dan Manajemen yang diterbitkan oleh Fakultas Ekonomi Universitas Kaltara membuka kesempatan bagi para penulis untuk menerbitkan hasil penelitiannya - karena kami terbit 2 kali dalam setahun yaitu bulan April dan Bulan Oktober. sedangkan bagi para pembaca hasil penelitian ...