Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ada tidaknya pengaruh tenaga kerja, dan konsumsi masyarakat terhadap pertumbuhan ekonomi. Penelitian ini menggunakan jenispenelitian kuantitatif dan data diolah dengan kebutuhan model yang digunakan. Teknikpengolahan data menggunakan regresi linear berganda melalui program SPSS 21. Datayang digunakan adalah data sekunder yang berasal dari catatan atau laporan historis yangtersusun dalam arsip yang dipublikasikan dan yang tidak dipublikasikan.
Copyrights © 2020