Borobudur Communication Review
Vol 3 No 2 (2023)

Representasi Seksualitas Perempuan dalam Iklan Celana Dalam Pria di Akun Instagram @Wowonofficial

Hafidz, Fadhlan Al (Unknown)
Saputra, Khairi Luthfi (Unknown)
Basma, Nada (Unknown)



Article Info

Publish Date
18 Dec 2023

Abstract

Penelitian ini membahas Representasi seksualitas perempuan dalam iklan celana dalam pria di akun Instagram @wowonofficial. Hasil penelitian menunjukkan bahwa representasi tersebut cenderung mengarah pada objektifikasi perempuan. Iklan ini menempatkan perempuan dalam posisi lemah dengan hanya menonjolkan kecantikan, seksualitas, dan tubuh idealnya. Penelitian ini menyoroti pentingnya mempertimbangkan dimensi budaya dan perspektif filosofis dalam menganalisis representasi seksualitas perempuan dalam iklan.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

bcrev

Publisher

Subject

Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

Borobudur Communication Review, publishes research and innovative ideas on communication. Borobudur Communication Review is published by Department of Communication, Muhammadiyah Magelang University. Borobudur Communication Review covers the following fields: digital communication, digital PR, ...