Indonesian Journal of Innovation Multidisipliner Research
Vol. 2 No. 3 (2024): September

Penggunaan Media Kartu Positif dan Negatif untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Materi Operasi Penjumlahan dan Pengurangan Bilangan Bulat

Sari, Indah Purnama (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Sep 2024

Abstract

Penelitian ini diarahkan untuk menguji penggunaan kartu positif dan kartu negatif dalam meningkatkan hasil belajar matematika siswa pada materi operasi hitung penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat. Peserta dalam penelitian ini adalah murid yang berada di kelas VII F SMP Negeri 1 Sepatan Timur pada tahun pelajaran 2019/2020, yang terdiri dari 36 siswa.Penelitian dilakukan dengan menggunakan teknik wawancara dan tes formatif. Temuan dari penelitian menunjukkan bahwa penerapan kartu positif dan negatif dalam pembelajaran operasi penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat efektif meningkatkan hasil belajar matematika siswa kelas 7F SMP Negeri 1 Sepatan Timur

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

ijim

Publisher

Subject

Religion Humanities Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Education Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences Other

Description

Indonesian Journal of Innovation Multidisipliner Research adalah jurnal yang menerbitkan artikel penelitian yang mencangkup multidisiplin, yang meliputi : Humaniora dan ilmu sosial, ilmu politik kontemporer, ilmu pendidikan, ilmu agama dan filsafat, ilmu teknik, bisnis dan ekonomi, Koperasi, ...