Jurnal Teknologi Hasil Peternakan
Vol 5, No 1 (2024): Maret

KUALITAS FISIK DAN ORGANOLEPTIK ES KRIM DENGAN PENAMBAHAN EKSTRAK KAYU SECANG (Caesalpinia sappan L.) SEBAGAI PEWARNA ALAMI

Irfan, Muhammad (Unknown)
Mukhlisah, Andi Nurul (Unknown)
Agustina, Agustina (Unknown)
Syah, Setiawan Putra (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Mar 2024

Abstract

Es krim kaya akan kalsium dan protein. Kesadaran masyarakat tentang kesehatan semakin meningkat sehingga mengakibatkan pemanfaatan pangan selain sebagai untuk memenuhi kebutuhan juga harus memiliki fungsi bagi kesehatan atau yang biasa disebut pangan fungsional. Hal tersebut yang mendasari pengembangan es krim menjadi produk pangan yang mempunyai nilai lebih. Oleh karenanya saat ini mulai dikembangkan produk es krim yang menggunakan pewarna alami dengan penambahan kayu secang. Tujuan dilakukan penelitian ini adalah untuk mengetahui kualitas es krim dengan penambahan kayu secang sebagai pewarna alami. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) perlakuan yang memberi pengaruh nyata (P

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jthp

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Immunology & microbiology Veterinary

Description

Jurnal Teknologi Hasil Peternakan is a journal that publishes research outcomes related to the aspects of material, processing technology, and quality of dairy, meat, egg, edible insect/worm products, edible and non-edible by-products, and livestock waste. Jurnal Teknologi Hasil Peternakan covers ...