JURNAL PENDIDIKAN EKONOMI: Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, Ilmu Ekonomi dan Ilmu Sosial
Vol 18 No 2 (2024): SEPTEMBER 2024

PENGARUH GOOD CORPORATE GOVRNANCE, OPINI AUDIT DAN KOMPLEKSITAS OPERASI TERHADAP KETEPATAN WAKTU PELAPORAN KEUANGAN

Wahyuni, Wahyuni (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Sep 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis bagaimana pengaruh Good Corporate Governance, opini audit dan kompleksitas operasi memengaruhi ketepatan waktu pelaporan keuangan. Data yang digunakan yaitu data sekunder mencakup jurnal, penelitian sebelumnya, artikel, buku, situs web dan annual report perusahaan manufaktur di sektor barang konsumsi yang terdaftar di BEI tahun 2021-2023. Pengambilan sampel dengan teknik purposive sampling, terdapat 33 perusahaan yang dijadikan sampel. Data dianalisis menggunakan descriptive statistics dan logistic regression analysis dengan menggunakan aplikasi SPSS versi 29. Temuan penelitian ini menunjukkan bahwa Good Corporate Governance dan kompleksitas operasi tidak berpengaruh terhadap ketepatan waktu pelaporan keuangan, sementara opini audit berpengaruh terhadap ketepatan waktu pelaporan keuangan.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

JPE

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

JURNAL PENDIDIKAN EKONOMI: Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, Ilmu Ekonomi dan Ilmu Sosial (JPE), an electronic journal, provides a forum for publishing the original research articles, review articles from contributors, and the novel technology news related to economics education and ...