Jurnal Darma Agung
Vol 31 No 6 (2023): DESEMBER

EFEKTIVITAS PENGENDALIAN NEGARA (HOST COUNTRY) PADA BATAS KEPEMILIKAN BANK OLEH ASING DI INDONESIA

Priyambodo, Yustinus (Unknown)



Article Info

Publish Date
26 Dec 2023

Abstract

Abstrak: Tulisan ini membahas mengenai pengendalian negara (host country) dan regulasi kepemilikan asing di sektor perbankan Indonesia, terutama di tengah perkembangan ekonomi dan globalisasi. Indonesia tetap menarik bagi investor asing, didorong oleh pertumbuhan ekonomi yang stabil dan potensi besar dari kekayaan sumber daya alam dan jumlah penduduk. Kepemilikan asing di perbankan dipengaruhi oleh berbagai faktor, termasuk kesempatan ekonomi, kepastian hukum, dan stabilitas politik. Terdapat berbagai regulasi yang mempengaruhi kepemilikan asing di bank Indonesia, termasuk undang-undang dan perjanjian internasional. Dalam konteks ini, Bank Bukopin menjadi contoh spesifik, dengan Kookmin Bank Co., Ltd (KB) sebagai pemegang saham pengendali. Tulisan ini juga membahas pentingnya pengendalian oleh negara tuan rumah terhadap investasi asing, serta dampak dan kontribusi dari investasi asing bagi perekonomian Indonesia.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jurnaluda

Publisher

Subject

Humanities Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Library & Information Science Materials Science & Nanotechnology Social Sciences

Description

Journal Focus of the Darma Agung Journal is multidisciplinary research to the lecturers, students and related institutions, especially in Indonesia which leads to an increasing in Indonesian Human Development Index. The scope includes collection of the results of research, studies or community ...